

Beberapa waktu yang lalu, saya membeli stb android tv dan mendapatkan bonus beberapa aplikasi gratis.
Salah satu yang menarik perhatian saya adalah aplikasi bernama gratisoe, karena dalam aplikasi ini, saya bisa nonton tayangan-tayangan tv nasional, tayangan tv anak, anime, olah raga, sepak bola, hingga religi.
Tidak jelas siapa pengembang aplikasi ini, yang jelas aplikasi ini sangat bermanfaat dan semoga yang membuatnya mendapatkan pahala yang setimpal :) :) :)
Aplikasi ini bisa di instal di smartphone android, stb android maupun android tv yg support apk pihak ke 3.
Kelebihan
- gratis
- banyak pilihan tayangan
- tidak banyak iklan
Kekurangan
- membutuhkan koneksi data internet yang lancar
- pengembang tidak jelas
Demikian ulasan aplikasi Nonton tayangan tv nasional, tv sport dan sepak bola gratis di hp android
Semoga bermanfaat